Penyaluran Dana ZIS Dari Basnas, Bupati Deliserdang: Digunakan Sebaik - Baiknya

    Penyaluran Dana ZIS Dari Basnas, Bupati Deliserdang: Digunakan Sebaik - Baiknya

    DELI SERDANG - Keberadaan Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) sebagai pengelola zakat, infak dan sedekah (ZIS) terus memformulasikan berbagai program penyaluran yang benar-benar dibutuhkan oleh para mustahik. Tujuannya, agar penerima manfaat lebih berdaya serta menjadi insan mandiri dan bermartabat.

    "Kita patut bersyukur, keberadaan Baznas selama ini telah banyak memberi perubahan. Ini dapat terlihat dari semakin banyaknya saudara kita mendapatkan manfaat dari bantuan yang telah diberikan. Kita berharap bantuan dana zakat dan infak yang diberikan ini bisa membuat para penerima manfaat menjadi lebih mandiri dan mampu merubah statusnya dari penerima zakat menjadi pemberi zakat, " ucap Bupati Deli Serdang, Bupati Deli Serdang, HM Ali Yusuf Siregar pada Penyerahan Dana Zakat, Infak dan Sedekah (ZIS) dari Baznas kepada Mustahik dari Kecamatan Gunung Meriah, STM Hulu, STM Hilir, Bangun Purba dan Galang di Balai Bolon, Kecamatan Bangun Purba, Rabu Sore (17/1/2024).

    Bupati juga berharap bantuan yang diberikan bisa dimanfaatkan dan dipergunakan sebaik-baiknya.

    Sebelumnya, Ketua Baznas Kabupaten Deli Serdang, H Surya Putra menjelaskan penyerahan bantuan tersebut berasal dari dana yang terhimpun pada tahun 2023. "Tugas Baznas yaitu menyalurkan dana yang terhimpun kepada para mustahik. Adapun jumlah uang yang disalurkan pada periode ini berjumlah Rp507, 5 juta, terdiri dari 1.505 orang fakir miskin, 44 unit kursi roda dan satu unit sepeda. Hari ini, kami menyalurkan dana ZIS kepada 375 fakir miskin dan 10 unit kursi roda, " rincinya.

    Hadir pada kegiatan tersebut, pejabat Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Deli Serdang; Camat Bangun Purba, Raden Mewah Ristanto SSTP beserta Musyawarah Pimpinan Kecamatan (Muspika); Camat Galang, Rahmat Azhar Siregar SSTP MAP; Camat Gunung Meriah, Budiman Sembiring SSos; Camat STM Hulu, Antonius Tarigan SSos MAP; Camat STM Hilir, Wahyu Rismiana SSos; kepala desa se-Kecamatan Bangun Purba dan lainnya.DELI SERDANG - Keberadaan Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) sebagai pengelola zakat, infak dan sedekah (ZIS) terus memformulasikan berbagai program penyaluran yang benar-benar dibutuhkan oleh para mustahik. Tujuannya, agar penerima manfaat lebih berdaya serta menjadi insan mandiri dan bermartabat.

    "Kita patut bersyukur, keberadaan Baznas selama ini telah banyak memberi perubahan. Ini dapat terlihat dari semakin banyaknya saudara kita mendapatkan manfaat dari bantuan yang telah diberikan. Kita berharap bantuan dana zakat dan infak yang diberikan ini bisa membuat para penerima manfaat menjadi lebih mandiri dan mampu merubah statusnya dari penerima zakat menjadi pemberi zakat, " ucap Bupati Deli Serdang, Bupati Deli Serdang, HM Ali Yusuf Siregar pada Penyerahan Dana Zakat, Infak dan Sedekah (ZIS) dari Baznas kepada Mustahik dari Kecamatan Gunung Meriah, STM Hulu, STM Hilir, Bangun Purba dan Galang di Balai Bolon, Kecamatan Bangun Purba, Rabu Sore (17/1/2024).

    Bupati juga berharap bantuan yang diberikan bisa dimanfaatkan dan dipergunakan sebaik-baiknya.

    Sebelumnya, Ketua Baznas Kabupaten Deli Serdang, H Surya Putra menjelaskan penyerahan bantuan tersebut berasal dari dana yang terhimpun pada tahun 2023. "Tugas Baznas yaitu menyalurkan dana yang terhimpun kepada para mustahik. Adapun jumlah uang yang disalurkan pada periode ini berjumlah Rp507, 5 juta, terdiri dari 1.505 orang fakir miskin, 44 unit kursi roda dan satu unit sepeda. Hari ini, kami menyalurkan dana ZIS kepada 375 fakir miskin dan 10 unit kursi roda, " rincinya.

    Hadir pada kegiatan tersebut, pejabat Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Deli Serdang; Camat Bangun Purba, Raden Mewah Ristanto SSTP beserta Musyawarah Pimpinan Kecamatan (Muspika); Camat Galang, Rahmat Azhar Siregar SSTP MAP; Camat Gunung Meriah, Budiman Sembiring SSos; Camat STM Hulu, Antonius Tarigan SSos MAP; Camat STM Hilir, Wahyu Rismiana SSos; kepala desa se-Kecamatan Bangun Purba dan lainnya.

    deli serdang sumut
    A. Putra

    A. Putra

    Artikel Sebelumnya

    Pastikan Kamtibmas Kondusif Sambut Pemilu...

    Artikel Berikutnya

    Memalukan, Destinasi Pariwisata Super Prioritas...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Hendri Kampai: Indonesia Baru, Mimpi, Harapan, dan Langkah Menuju Perubahan
    Sukseskan Aquabike World Championship 2023, Kepala Dinas Kominfo Sumut Dorong Tuan Rumah Gencarkan Penyebaran Informasi
    6 Hari Penggeledahan SPBU, Kejatisu Belum Temukan Kerugian Negara
    Ketua KPU Sumut, Buka Debat Publik Terakhir Pilkada Gubernur: Ajak Paslon Sinergikan Kebijakan untuk Memperkokoh NKRI
    Benny Gusman Sinaga Dihunjuk Sebagai Ketua DPC Partai Binaan Prabowo Subianto di Simalungun
    Peringati Hari Pahlawan, PHRI Simalungun Bersama Siswa SMA Negeri 1 Parapat Gelar Aksi Bersih-Bersih di Danau Toba Parapat
    Rihans Variza Tercepat di SS1 dan SS2 Kejurnas Rally Putaran II dan APRC Rambong Sialang
    Kerap Banjir, Warga Gang Amanah Desa Bandar Setia Minta Calon Bupati Berkunjung ke Lokasi
    Panitia Pemilihan Kecamatan Girsang Sipangan Bolon Distribusikan Logistik Pemilu 2024 ke 54 TPS
    Ribuan Masyarakat Hadiri Marsombu Sihol, Calon Wakil Bupati Simalungun Benny Gusman Sinaga Teteskan Air Mata
    KSOPP Bagikan 100 Life Jacket dan Ring Buoy, BMKG Sebut Kecepatan Angin Aman Berlayar Diakhir Tahun 2024
    Ahli Waris Raja Tanah Jawa Tegaskan Tidak Ada Tanah Adat di Nagori Dolok Parmonangan
    Sukseskan Aquabike World Championship 2023, Kepala Dinas Kominfo Sumut Dorong Tuan Rumah Gencarkan Penyebaran Informasi
    Anggota DPRD Sumut: Industri Pariwisata dan Perikanan Budidaya di Danau Toba Bisa Disinergikan, Pemerintah Diminta Lakukan Kajian
    Miris, Kejatisu Geledah Gudang BBM Tanpa Didampingi Polisi dan BPH Migas
    Gelar Kampanye Akbar di Tanoh Habonaron Do Bona, Mahfud MD Kenakan Pakaian Adat Simalungun

    Ikuti Kami